Friday, March 14News That Matters

Tag: tembolak

Malam Aman di Tembolak Pelangi: Patroli KRYD Polsek Labuapi Tingkatkan Keamanan

Malam Aman di Tembolak Pelangi: Patroli KRYD Polsek Labuapi Tingkatkan Keamanan

Berita
Lombok Barat, NTB - Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Polsek Labuapi, Polres Lombok Barat, Polda NTB menggelar patroli Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) pada Minggu (9/2/2025) malam. Patroli ini menyasar Jalur Bil 1 dan Bil 2, khususnya di kawasan Tembolak Pelangi, Desa Bajur, Kecamatan Labuapi. Kapolsek Labuapi, Ipda I Nyoman Rudi Santosa, menyampaikan bahwa kegiatan patroli ini merupakan langkah preventif dalam mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Labuapi. “Kami terus meningkatkan patroli untuk mencegah aksi kejahatan jalanan, termasuk pencurian dengan pemberatan (Curat), pencurian dengan kekerasan (Curas), pencurian kendaraan bermotor (Curanmor), serta aksi balap liar yang meresahkan masyarakat,” ujarnya. Patroli Dimulai de...