Tuesday, April 15News That Matters

Tag: BIL

BIL I dan II Dijaga Ketat, Keamanan Ditingkatkan

BIL I dan II Dijaga Ketat, Keamanan Ditingkatkan

Berita
Lombok Barat, NTB – Kepolisian Sektor (Polsek) Labuapi, di bawah naungan Polres Lombok Barat, Polda Nusa Tenggara Barat (NTB), meningkatkan intensitas patroli di sepanjang jalur Bay Pass BIL I dan BIL II. Langkah ini diambil sebagai upaya preventif untuk mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), terutama usai perayaan Idhul Fitri. Patroli yang menyasar titik-titik rawan ini dilaksanakan pada Selasa malam hingga dini hari (8-9/4/2025). Kapolres Lombok Barat, Polda NTB, AKBP Yasmara Harahap, S.I.K., melalui Kapolsek Labuapi, Ipda I Nyoman Rudi Santosa, menjelaskan bahwa patroli ini merupakan kegiatan rutin yang ditingkatkan intensitasnya. "Kami melaksanakan patroli terjadwal di jalur Bay Pass BIL I dan BIL II, mulai dari Underpas Bajur (tembolak pelangi). ...
Antisipasi Kejahatan Malam, Polsek Kediri Tingkatkan Patroli KRYD di Jalur Rawan

Antisipasi Kejahatan Malam, Polsek Kediri Tingkatkan Patroli KRYD di Jalur Rawan

Berita
Kediri, Lombok Barat – Polsek Kediri, Polres Lombok Barat, Polda NTB, mengintensifkan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Senin (3/1/2025) dini hari. Patroli ini difokuskan pada antisipasi tindak kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor) dan balap liar di sepanjang Jalan Bypass BIL I dan BIL II, Kecamatan Kediri, serta Jalan Keling, Desa Montong Are, perbatasan Lombok Barat-Lombok Tengah. Patroli yang berlangsung dari pukul 01.00 Wita hingga 03.00 Wita ini melibatkan Kepala SPKT III Polsek Kediri, Aiptu I Nengah Sudarsana, bersama anggota jaga Kediri 01 dan jajaran Sat Lantas Polres Lombok Barat. Kapolsek Kediri, AKP Jahyadi Sibawaih, S.H., menjelaskan bahwa patroli KRYD ini merupakan upaya preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. “Kami hadir di tengah-ten...
Jalur Rawan Disisr Polisi: Patroli Gabungan Kuripan Beraksi Dini Hari

Jalur Rawan Disisr Polisi: Patroli Gabungan Kuripan Beraksi Dini Hari

Berita
Lombok Barat, NTB – Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), khususnya pada malam hari, Polsek Kuripan, Polres Lombok Barat, Polda NTB, menggelar patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di sepanjang jalur BIL I dan BIL II. Patroli yang dilaksanakan pada Rabu, 15 Januari 2024, mulai pukul 23.00 WITA hingga pukul 01.00 WITA ini, menyasar berbagai potensi gangguan Kamtibmas, mulai dari tindak kriminalitas hingga balap liar. Kegiatan patroli ini merupakan tindak lanjut dari komitmen Polsek Kuripan dalam memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Jalur BIL I dan BIL II, yang menghubungkan perbatasan Lombok Barat dan Lombok Tengah hingga Tembolak Pelangi di perbatasan Kecamatan Labuapi dengan Kota Mataram, menjadi fokus utama patroli mengingat potensi kerawanan...