Monday, July 14News That Matters

Tag: edukasi keselamatan jalan

Operasi Patuh Rinjani 2025 Dimulai, Lembar Jadi Lokasi Pertama

Operasi Patuh Rinjani 2025 Dimulai, Lembar Jadi Lokasi Pertama

Berita
Lombok Barat, NTB - Polres Lombok Barat menggelar Operasi Patuh Rinjani 2025 perdana yang digelar di jalan Yos Sudarso lembarm atau tepatnya di depan kantor Satuan Penyelenggara Administrasi Surat Izin Mengemudi (Satpas) Polres Lombok Barat, Senin (147/2025). Kegiatan operasi ini menargetkan para pengendara yang kedapatan tidak mematuhi peraturan lalu lintas. Dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres Lombok Barat, Iptu Dina Rizkiana, S.Tr.K., kegiatan ini berhasil menindak 29 pelanggar dengan surat tilang. Puluhan personel gabungan dikerahkan di depan kantor Satuan Penyelenggara Administrasi Surat Izin Mengemudi (Satpas) Polres Lombok Barat, Kecamatan Lembar. Kapolres Lombok Barat, Polda NTB, AKBP Yasmara Harahap, S.I.K., melalui Kasat Lantas, Iptu Dina Rizkiana, S.Tr.K., mengata...