
Dialog Intensif Polisi Kediri Pasca Pilkada, Ada Apa?
Lombok Barat, NTB – Situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif menjadi prioritas utama pasca pelaksanaan Pilkada serentak. Guna mewujudkan hal tersebut, Polsek Kediri, Polres Lombok Barat, Polda NTB, mengintensifkan kegiatan patroli dialogis di wilayah Kecamatan Kediri. Pada hari Jumat, 3 Januari 2025, pukul 14.00 WITA, kegiatan patroli dialogis dilaksanakan di Alfamart Dusun Pelowok, Desa Kediri Induk, Kecamatan Kediri, Kabupaten Lombok Barat.
Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Kediri, AKP Jahyadi Sibawaih, S.H., dan melibatkan Piket Siaga III Polsek Kediri. Patroli dialogis dilakukan dengan menyambangi beberapa tempat keramaian dan berinteraksi langsung dengan warga masyarakat. Tujuan utama dari kegiatan ini adalah untuk menciptakan situasi kamtibmas ...