Tuesday, April 15News That Matters

Tag: Liburan

Libur Lebaran Ketupat, Sekotong Dijaga Ketat

Libur Lebaran Ketupat, Sekotong Dijaga Ketat

Berita
Sekotong, Lombok Barat – Kepolisian Sektor (Polsek) Sekotong, meningkatkan pengamanan di sejumlah objek wisata populer di wilayah hukumnya. Langkah ini diambil sebagai respons terhadap perayaan tradisi Lebaran Ketupat 1446 Hijriah yang jatuh pada hari Senin (7/4/2025). Kapolres Lombok Barat, Polda NTB, AKBP Yasmara Harahap, S.I.K., melalui Kapolsek Sekotong, Iptu I Ketut Suriarta, SH., M.I.Kom., mengatakan bahwa Personel Polsek Sekotong yang telah ditugaskan diterjunkan ke berbagai titik lokasi wisata yang diprediksi akan ramai dikunjungi masyarakat untuk merayakan tradisi tahunan tersebut. "Kami melaksanakan pengamanan secara intensif di berbagai objek wisata pantai dan tempat rekreasi lainnya di wilayah Sekotong," ujar Iptu I Ketut Suriarta saat ditemui di sela-sela kegiatan pen...
Pantai Senggigi Dijaga Ketat Saat Lebaran Ketupat

Pantai Senggigi Dijaga Ketat Saat Lebaran Ketupat

Berita
Lombok Barat, NTB – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Satpolairud) Kepolisian Resor (Polres) Lombok Barat, Polda Nusa Tenggara Barat (NTB), meningkatkan kegiatan patroli pengamanan di wilayah perairan Pantai Senggigi selama perayaan Lebaran Ketupat. Langkah ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi wisatawan yang memadati salah satu destinasi wisata unggulan di Pulau Lombok tersebut. Kegiatan patroli yang dilaksanakan pada Senin, 7 April 2025, mulai pukul 10.05 WITA hingga selesai, Kegiatan patroli ini melibatkan personel Satpolairud Polres Lombok Barat yang menggunakan Kapal Patroli XXI-1008, senin (7/4/2024). Fokus utama patroli adalah area pantai Senggigi yang dikenal ramai dikunjungi wisatawan, baik lokal maupun mancanegara, terutama saat momen libur panjang sep...
Liburan Nyaman di Lombok! Polisi Intensifkan Patroli Wisata

Liburan Nyaman di Lombok! Polisi Intensifkan Patroli Wisata

Berita
Lombok Barat - Menjelang musim liburan dan perayaan Idul Fitri, Kepolisian Resor (Polres) Lombok Barat terus meningkatkan langkah-langkah pengamanan di berbagai lokasi wisata. Salah satu upaya yang dilakukan adalah melalui pelaksanaan patroli dialogis, seperti yang dilaksanakan di kawasan Pantai Senggigi, Batulayar. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Ketupat Rinjani 2025 yang bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, khususnya para wisatawan. Pada Senin, 31 Maret 2024, pukul 15.00 WITA hingga selesai, Kepala Pos Pengamanan (Ka Pos Pam) Batulayar yang bertugas dalam Operasi Ketupat Rinjani 2025 Polres Lombok Barat, Inspektur Polisi Satu (Iptu) Syahrul Wahidin, memimpin langsung patroli dialogis di sekitar Pantai Senggigi. Kegiatan ini menyasar para wisatawan ...
Cepat Tertangkap! Polisi Amankan Pencuri di Pantai Kuranji

Cepat Tertangkap! Polisi Amankan Pencuri di Pantai Kuranji

Berita
LOMBOK BARAT, NTB – Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polres Lombok Barat Polda NTB bergerak cepat mengungkap kasus pencurian yang meresahkan di kawasan wisata Pantai Kuranji. Kurang dari 48 jam, pelaku pencurian berinisial SA (37), seorang buruh harian lepas asal Desa Kuranji, Kecamatan Labuapi, berhasil diamankan pada Rabu (26/2/2025). Kronologi Kejadian: Saat Korban Lengah, Pelaku Beraksi Kejadian pencurian ini bermula ketika korban, seorang mahasiswa berusia 19 tahun, tengah menikmati liburan bersama pasangannya di Pantai Kuranji pada Senin (24/2/2025) siang. Sebelum berenang, korban meletakkan barang-barang berharganya di pinggir pantai. “Saat korban sedang asyik bermain air, tiba-tiba datang seorang laki-laki tak dikenal mengambil barang-barang milik korban dan langsung mela...
Antisipasi 3C, Polsek Sekotong Gelar KRYD di Obyek Wisata Pantai Elak-Elak

Antisipasi 3C, Polsek Sekotong Gelar KRYD di Obyek Wisata Pantai Elak-Elak

Berita
Sekotong, Lombok Barat - Libur panjang selalu menjadi momen yang dinanti-nantikan oleh banyak orang. Tak terkecuali di wilayah Sekotong, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB). Namun, di balik kegembiraan libur panjang, terdapat potensi kerawanan yang perlu diantisipasi. Oleh karena itu, Polsek Sekotong meningkatkan kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) di lokasi obyek wisata, sebagai langkah antisipasi terhadap tindak pidana 3C (Curat, Curas, dan Curanmor), balap liar, serta peredaran minuman keras. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 28 Januari 2025, mulai pukul 10.30 WITA hingga selesai. Sasarannya adalah masyarakat pengunjung obyek wisata Pantai Elak-Elak, yang terletak di Dusun Pengawisan, Desa Sekotong Barat, Kecamatan Sekotong, Kabupaten Lombok Barat. Patroli dan Himb...
Patroli Intensif di Dermaga Tawun: Antisipasi Kejahatan Liburan

Patroli Intensif di Dermaga Tawun: Antisipasi Kejahatan Liburan

Berita
Sekotong, Lombok Barat - Menyambut tahun baru 2025, Polsek Sekotong, Polres Lombok Barat, Polda NTB meningkatkan patroli rutin di lokasi-lokasi objek wisata. Salah satu lokasi yang menjadi fokus pengawasan adalah Dermaga Tawun, Dusun Tawun, Desa Sekotong Barat. Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi kerawanan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi para wisatawan yang tengah menikmati liburan. Patroli yang dilaksanakan pada Rabu, 1 Januari 2025, mulai pukul 16.20 WITA hingga selesai ini, menyasar langsung masyarakat pengunjung objek wisata. Tim patroli yang terdiri dari KSPK 2, Aipda LL. Iwan W., Aipda Iskandar, dan Bripka Zulgusli, bergerak aktif memantau situasi di sekitar Dermaga Tawun. Antisipasi Potensi Gangguan Kamtibmas di Lo...